Ads Right Header

Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran

Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran - Hallo sahabat Situs Pendidikan Masa Kini - Patih Akbar, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Administrasi Perkantoran, Jurnal Ilmiah, Karya Ilmiah, Skripsi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. dengan mudah, selamat membaca.

Judul : Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran
link : Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran

Baca juga


Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran

Hubungan Karya Ilmiah Dengan Penalaran
Karya Ilmiah Memiliki hubungan erat dengan
Penalaran
Karya tulis ilmiah adalah tulisan yang dibuat berdasarkan suatu pengamatan, peninjauan atau penelitian dalam bidang tertentu, disusun menurut metode tertentu dengan sistematika penulisan yang bersantun bahasa dan isinya dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya. Atas dasar itu, sebuah karya tulis ilmiah harus memenuhi tiga syarat:
·         Isi kajiannya berada pada lingkup pengetahuan ilmiah
·         Langkah pengerjaannya dijiwai atau menggunakan metode ilmiah
·         Sosok tampilannya sesuai dan telah memenuhi persyaratan sebagai suatu sosok tulisan keilmuan.

Dari pengertian tersebut dapat diketahui bahwa penalaran menjadi bagian penting dalam proses melahirkan sebuah karya ilmiah. Penalaran dimaksud adalah penalaran logis yang mengesampingkan unsur emosi, sentimen pribadi atau sentimen kelompok. Oleh karena itu, dalam menyusun karya ilmiah metode berpikir keilmuan yang menggabungkan cara berpikir/penalaran induktif dan deduktif, sama sekali tidak dapat ditinggalkan. Metode berpikir keilmuan sendiri selalu ditandai dengan adanya:
1.       Argumentasi teoritik yang benar,sahih dan relevan
2.       Dukungan fakta empirik

3.       Analisis kajian yang mempertautkan antara argumentasi teoritik dengan fakta empirik terhadap permasalahan yang dikaji.

Sumber Referensi :
Dewi, Dra. RR. Ponco, MM. Bahan Ajar Aplikasi Bahasa Indonesia. 2013. Jakarta

Rahayu, Minto. Bahasa Indonesia di Perguruan Tinggi. 2007. Jakarta: PT Grasindo

Gumay, F. Fieter. 2012. Salah Nalar. http://fieterpappersalahnalar.blogspot.com/(diakses pada 28 Maret 2013)

Lidia. Penalaran Dalam Penulisan Karya Ilmiah. 2012. http://dya08webmaster.blogspot.com/2012/03/30/penalaran-dalam-penulisan-karya-ilmiah (diakses pada 30 Maret 2012)
http://www.jhonmiduk8.blogspot.co.id


Demikianlah Artikel Tentang Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran

Semoga dengan membaca artikel Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran ini, bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel kami yang lainnya. Dan jangan lupa di share yaa

Anda sekarang membaca artikel Hubungan Menulis Karya Ilmiah Dengan Penalaran dengan alamat link https://patihakbar.blogspot.com/2015/12/hubungan-menulis-karya-ilmiah-dengan.html
Previous article
Next article

Leave Comments

Post a Comment

Kami memiliki kebijakan dalam berkomentar di blog ini :

- Dilarang promosi suatu barang
- Dilarang jika memasang link aktif di komentar
- Dilarang keras promosi iklan yang berbau judi, pornografi dan kekerasan
- Dilarang menulis komentar yang berisi sara atau cemuhan

Kebijakan komentar yang bisa Anda temukan selengkapnya disini

Dukungan :

Jika menyukai dengan artikel blog kami, silahkan subscribe blog ini

Ads Post 4