Ads Right Header

Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019

Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019 - Hallo sahabat Situs Pendidikan Masa Kini - Patih Akbar, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Pendidikan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. dengan mudah, selamat membaca.

Judul : Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019
link : Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019

Baca juga


Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019

Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019 - Guru yang telah dinyatakan memenuhi syarat sebagai calon mahasiswa PPG Dalam Jabatan melalui seleksi akademik dan administrasi sebanyak 87.266 orang mendapatkan kesempatan yang sama untuk mengikuti PPG Dalam Jabatan tahun 2019. Ketentuan penetapan mahasiswa dan penempatannya ke perguruan tinggi penyelenggara PPG Dalam Jabatan mempertimbangkan beberapa hal sebagai berikut:
  1. Perguruan Tinggi yang telah memiliki ijin pembukaan Program Studi Pendidikan Profesi
  2. Guru dari Menteri Riset, Teknologi,  dan Pendidikan Tinggi.
  3. Kapasitas  perguruan  tinggi  melalui jumlah  rombongan  belajar  per  bidang  studi yang ditetapkan oleh perguruan tinggi tersebut.
  4. Jumlah mahasiswa per rombongan belajar antara 15 sampai dengan 30 orang.
Informasi hasil penetapan mahasiswa PPG Dalam Jabatan angkatan l dapat dilihat di laman sergur.id. Bagi Dinas Pendidikan Provinsi/Kabupaten/Kota  dan LPMP dapat melihat hasil penetapan melalui operator masing-masing.  Bagi guru yang belum ditetapkan sebagai Mahasiswa PPG Dalam Jabatan angkatan 1   akan ditetapkan pada angkatan berikutnya sesuai urutan  prioritas  yang  berlaku  dan  sesuai ketersediaan  anggaran  di Pemerintah  Pusat  dan Pemerintah Daerah.

Guru  calon  mahasiswa  PPG  Dalam  Jabatan  yang  telah  ditetapkan,   wajib  melakukan konfirmasi kesediaan sebelum mengikuti PPG Dalam Jabatan. Tujuan konfirmasi kesediaan untuk memastikan bahwa seluruh mahasiswa PPG Dalam Jabatan memahami ketentuan yang berlaku   selama   mengikuti   PPG   Dalam   Jabatan   beserta   sanksinya   dan   menyatakan kesanggupannya   untuk  mengikuti   PPG  Dalam   Jabatan.   Guru  yang   telah  melakukan konfirmasi  kesediaan  ditetapkan  sebagai peserta final yang kemudian  disebut Mahasiswa PPG  Dalam  Jabatan.   Guru yang tidak melakukan  konfirmasi  sampai batas waktu yang ditentukan  berakhir,  maka  akan  mengikuti  penetapan  peserta  PPG  Dalam  Jabatan  pada angkatan berikutnya.

Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019 

Berikut adalah jadwal pelaksanaan PPG dalam jabatan angkatan 1 untuk tahun 2019.  Pelaksanaan PPG dalam jabatan tahun 2019 akan dilaksanakan dalam beberapa angkatan, berikut jadwal pelaksanaan angkatan 1
  • Konfirmasi kesedian : 14-16 Januari 2019
  • Penetapan peserta final : 18 Januari 2019
  • Pelaksanaan PPG dalam jabatan :
  1. Daring : 21 januari - 28 Februari 2019
  2. Lapor diri : 4-5 Maret 2019
  3. Orientasi : 6 Maret 2019
  4. Workshop : 7 Maret- 11 April 2019
  5. PPL : 15 April - 4 Mei 2019
  6. UKMPPG : April-Mei 2019
  7. Akhir Program PPG : 4 Mei 2019


Demikianlah Artikel Tentang Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019

Semoga dengan membaca artikel Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019 ini, bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel kami yang lainnya. Dan jangan lupa di share yaa

Anda sekarang membaca artikel Jadwal Pelaksanaan PPG dalam Jabatan Angkatan 1 Tahun 2019 dengan alamat link https://patihakbar.blogspot.com/2019/01/jadwal-pelaksanaan-ppg-dalam-jabatan.html
Previous article
Next article

Leave Comments

Post a Comment

Kami memiliki kebijakan dalam berkomentar di blog ini :

- Dilarang promosi suatu barang
- Dilarang jika memasang link aktif di komentar
- Dilarang keras promosi iklan yang berbau judi, pornografi dan kekerasan
- Dilarang menulis komentar yang berisi sara atau cemuhan

Kebijakan komentar yang bisa Anda temukan selengkapnya disini

Dukungan :

Jika menyukai dengan artikel blog kami, silahkan subscribe blog ini

Ads Post 4