Ads Right Header

Daftar Unsur Unsur Semi Logam

Daftar Unsur Unsur Semi Logam - Hallo sahabat Situs Pendidikan Masa Kini - Patih Akbar, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Daftar Unsur Unsur Semi Logam, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel pelajaran, yang kami tulis ini dapat anda pahami. dengan mudah, selamat membaca.

Judul : Daftar Unsur Unsur Semi Logam
link : Daftar Unsur Unsur Semi Logam

Baca juga


Daftar Unsur Unsur Semi Logam

Unsur Semi Logam

Selain unsur logam dan nonlogam ada juga unsur semilogam atau yang dikenal dengan nama metaloid. Metaloid adalah unsur yang memiliki sifat logam dan nonlogam. Unsur semilogam ini biasanya bersifat semikonduktor. Apakah yang dimaksud semikonduktor? Bahan yang bersifat semikonduktor tidak dapat menghantarkan listrik dengan baik pada suhu yang rendah, tetapi sifat hantaran listriknya menjadi lebih baik ketika suhunya lebih tinggi.

Unsur-unsur semi logam
Nama Indonesia
Nama Latin
Lambang Unsur
Bentuk Fisik

boron
boronium
B
padat, kecokelatan

silikon
silicium
Si
padat, abu-abu mengkilap

germanium
germanium
Ge
padat, abu-abu mengkilap

arsen
arsenium
As
padat, abu-abu mengkilap

antimon
stibium
Sb
padat, abu-abu mengkilap

tellurium
tellurium
Te
padat, keperakan

polonium
polonium
Po
padat, keperakan






Demikianlah Artikel Tentang Daftar Unsur Unsur Semi Logam

Semoga dengan membaca artikel Daftar Unsur Unsur Semi Logam ini, bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel kami yang lainnya. Dan jangan lupa di share yaa

Anda sekarang membaca artikel Daftar Unsur Unsur Semi Logam dengan alamat link https://patihakbar.blogspot.com/2017/03/daftar-unsur-unsur-semi-logam.html
Previous article
Next article

Leave Comments

Post a Comment

Kami memiliki kebijakan dalam berkomentar di blog ini :

- Dilarang promosi suatu barang
- Dilarang jika memasang link aktif di komentar
- Dilarang keras promosi iklan yang berbau judi, pornografi dan kekerasan
- Dilarang menulis komentar yang berisi sara atau cemuhan

Kebijakan komentar yang bisa Anda temukan selengkapnya disini

Dukungan :

Jika menyukai dengan artikel blog kami, silahkan subscribe blog ini

Ads Post 4